PT PETROKIMIA
GRESIK (Persero) sebagai produsen pupuk terbesar di
Indonesia, memiliki komitmen untuk peduli terhadap masyarakat. Terutama kepada
masyarakat yang berada di lingkungan sekitar perusahaan. Di antaranya, bantuan
di bidang pendidikan, berupa bantuan peralatan sekolah, perlengkapan siswa
(sepatu, tas dan buku tulis), serta beasiswa prestasi dan anak asuh, dari siswa
SD hingga mahasiswa perguruan tinggi.
Beasiswa SMA yang bersifat full
cover yang diberikan oleh PT Petrokimia, kali ini mencapai Rp 1,4
miliar. “Kami memiliki concern yang
tinggi terhadap dunia pendidikan karena terkait pembangunan sumber daya manusia
(SDM),” ujar Manajer PKBL PT Petrokimia Gresik, Taufik Hidayat Manager KBL,
saat penyerahan buku tabungan bantuan beasiswa SMA di Gresik, akhir Oktober
2014 lalu.
(Lebih lanjut simak di Majalah SINARA edisi cetak No.02/I/2014 November-Desember 2014. Dapatkan di TB Gramedia, TB Gunung Agung, dll. Customer Service: Riwanto Ch. 081317264116; Yoyok W 081312367689 dan/atau BBM 523B2FE1).
Tidak ada komentar:
Posting Komentar